Produk Konsumsi Palsu Mencapai 20 Persen

Produk konsumsi yang beredar di Tanah Air banyak yang palsu.

Rabu, 22 Juni 2005

Jakarta -- Produk konsumsi yang beredar di Tanah Air banyak yang palsu. Volumenya diperkirakan mencapai 20 persen dari jumlah produk yang beredar. Pemalsuan itu merata meliputi kelas premium hingga terendah. Menurut Wakil Ketua Masyarakat Anti Pemalsuan (MIAP) Bambang Sunaryanto, pihaknya melihat kecenderungan peningkatan pemalsuan di Indonesia bila dibandingkan dengan pemalsuan dua tahun yang lalu. "Sekarang keadaannya semakin memburuk," kata Bamb...

Berita Lainnya