Investor Asing Gencar Berinvestasi di Teknologi Finansial

OJK tak menampik masih banyak potensi yang belum tergarap.

Tempo

Kamis, 6 September 2018

JAKARTA - Direktur Pengaturan Perizinan dan Pengawasan Teknologi Finansial Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Hendrikus Passagi, mengatakan pasar teknologi finansial (tekfin) di Indonesia masih memiliki potensi besar. OJK, ujarnya, bakal membuka pintu bagi investor dalam dan luar negeri untuk membantu memberikan akses pembiayaan kepada masyarakat. "Kolaborasi investor asing dan dalam negeri diperbolehkan," ujarnya, kemarin.

Karena itu, dia mengatakan o

...

Berita Lainnya