Rencana Setrum Mulut Tambang Kembali Hilang

Tuntutan efisiensi pembangkitan terancam.

Jumat, 6 April 2018

JAKARTA - Perubahan Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) kembali dinilai melenceng dari upaya mengurangi beban PT PLN (Persero). Rencana pembangunan pembangkit-pembangkit batu bara dianggap tak hanya berdampak pada seretnya kontribusi energi baru dan terbarukan, tapi juga lenyapnya pembangkit mulut tambang.

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral menyetujui pemangkasan rencana kapasitas pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) mulut tam

...

Berita Lainnya