VW Bangun Pabrik SUV di Amerika Serikat

JAKARTA - Di tengah memanasnya perang dagang antara Amerika Serikat dan Uni Eropa, produsen mobil asal Jerman, Volkswagen AG, mengumumkan rencana pembangunan pabrik di Negeri Abang Sam itu. Reuters mengabarkan VW menanamkan dana US$ 340 juta (Rp 4,7 triliun) untuk mendirikan pabrik sport utility vehicle (SUV) di Chattanooga, Tennessee, Amerika.

Rabu, 21 Maret 2018

JAKARTA - Di tengah memanasnya perang dagang antara Amerika Serikat dan Uni Eropa, produsen mobil asal Jerman, Volkswagen AG, mengumumkan rencana pembangunan pabrik di Negeri Abang Sam itu. Reuters mengabarkan VW menanamkan dana US$ 340 juta (Rp 4,7 triliun) untuk mendirikan pabrik sport utility vehicle (SUV) di Chattanooga, Tennessee, Amerika.

Menurut manajemen VW, pembangunan pabrik itu menjadi respons mereka atas meningkatnya permintaan kenda

...

Berita Lainnya