Perusahaan Fintech Cina Lepas Saham di Wall Street

Qudian, penyedia pinjaman mikro asal Cina, bersiap melakukan penawaran perdana saham kepada publik (initial public offering) di Bursa Saham New York atau Wall Street. Kabar yang dilansir Reuters menyebutkan perusahaan finansial berbasis teknologi informasi (fintech) itu akan melepas 37,5 juta saham dengan harga per lembar US$ 19-22.

Kamis, 19 Oktober 2017

JAKARTA - Qudian, penyedia pinjaman mikro asal Cina, bersiap melakukan penawaran perdana saham kepada publik (initial public offering) di Bursa Saham New York atau Wall Street. Kabar yang dilansir Reuters menyebutkan perusahaan finansial berbasis teknologi informasi (fintech) itu akan melepas 37,5 juta saham dengan harga per lembar US$ 19-22.

Manajemen Qudian menyatakan siap menambah jumlah saham hingga 43,1 juta lembar jika para penjamin emis

...

Berita Lainnya