Kalangan Menengah Pilih Rekreasi ketimbang Barang

Kepala Ekonomi PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, Anton Hermanto Gunawan, mengatakan kalangan menengah-atas sekarang lebih senang mengeluarkan uang untuk kebutuhan rekreasi ketimbang barang. "Orang lebih mementingkan leisure daripada membeli baju. Lebih baik pergi jalan-jalan atau kuliner," ujarnya, kemarin.

Jumat, 6 Oktober 2017

JAKARTA - Kepala Ekonomi PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, Anton Hermanto Gunawan, mengatakan kalangan menengah-atas sekarang lebih senang mengeluarkan uang untuk kebutuhan rekreasi ketimbang barang. "Orang lebih mementingkan leisure daripada membeli baju. Lebih baik pergi jalan-jalan atau kuliner," ujarnya, kemarin.

Anton mengungkapkan, pengeluaran untuk transportasi dan komunikasi naik 0,12 persen dari 22,73 persen menjadi 22,85 persen. Sedangkan p

...

Berita Lainnya