PBPJS Kesehatan Catat Selisih Bayar Rp 9 Triliun

Kekurangan pembayaran peserta membengkak setiap tahun.

Selasa, 26 September 2017

JAKARTA – Direktur Kepatuhan Hukum dan Hubungan Antar-Lembaga Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan, Bayu Wahyudi, mengatakan terjadi perbedaan pemasukan dan pengeluaran (mismatch) pembayaran peserta sebesar Rp 9 triliun pada 2016. Dia menduga hal ini terjadi karena kekurangan pembayaran iuran dari peserta asuransi pelat merah ini.

Menurut Bayu, berdasarkan penghitungan pada peserta kelas penerima bantuan iuran (PBI), terdapat se

...

Berita Lainnya