Apple dan Google Hapus Aplikasi Keuangan Mencurigakan

Regulator Pasar Modal dan Investasi Australia (Australian Securities and Investments Commission/ASIC) memerintahkan Apple dan Google untuk menghapus 330 aplikasi sektor finansial untuk perangkat telekomunikasi bergerak, yang dipasang di AppStore dan Google Play. Melalui keterangan dalam situsnya, kemarin, ASIC menyatakan aplikasi-aplikasi ini berpotensi menjadi alat untuk modus kejahatan keuangan dan penipuan.

Kamis, 3 Agustus 2017

JAKARTA - Regulator Pasar Modal dan Investasi Australia (Australian Securities and Investments Commission/ASIC) memerintahkan Apple dan Google untuk menghapus 330 aplikasi sektor finansial untuk perangkat telekomunikasi bergerak, yang dipasang di AppStore dan Google Play. Melalui keterangan dalam situsnya, kemarin, ASIC menyatakan aplikasi-aplikasi ini berpotensi menjadi alat untuk modus kejahatan keuangan dan penipuan.

Ratusan aplikasi ini biasa

...

Berita Lainnya