ATC Keluhkan Tambahan Penerbangan di Bandara Soekarno-Hatta

Menteri Perhubungan menargetkan kapasitas masih bisa ditambah.

Senin, 31 Juli 2017

JAKARTA - Para pengawas lalu lintas penerbangan atau air traffic controller (ATC) keberatan atas kebijakan pemerintah yang menambah pergerakan pesawat terbang hingga lebih dari 76 pesawat per jam di Bandar Udara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten.

Penambahan ini, menurut Wakil Ketua Indonesia Air Traffic Controllers Association (IATCA), Andre Budi, mengancam keselamatan penerbangan. "Potensi kecelakaan lebih besar dan akan banyak delay (penundaan

...

Berita Lainnya