Inflasi Juni Diperkirakan Naik Tipis

Pertumbuhan ekonomi masih mengandalkan konsumsi dalam negeri dan investasi.

Jumat, 30 Juni 2017

JAKARTA - Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution memperkirakan inflasi pada Juni ini naik tipis dibandingkan inflasi pada Mei 2017. Menurut catatan Badan Pusat Statistik, inflasi pada Mei mencapai 0,39 persen dibanding April lalu.

"Kalau bahan bakar minyak sudah diumumkan tidak naik. Yang mem-pengaruhi tinggal pangan. Pangan enggak jelek. Mungkin inflasi 0,4-0,5 persen sehingga secara year on year masih sesuai dengan target pemerintah,"

...

Berita Lainnya