Harga Acuan Pangan Tidak Efektif

BUMN sulit bersaing dengan pengusaha bahan pokok di daerah.

Rabu, 31 Mei 2017

JAKARTA - Anggota Kelompok Kerja Ahli Dewan Ketahanan Pangan, Khudori, mengatakan penetapan harga acuan bagi sembilan bahan pokok tidak akan berjalan efektif. Sebab, regulasi harga tidak dilengkapi dengan petunjuk teknis yang memadai mengenai penugasan kepada badan usaha milik negara yang harus menyediakan komoditas pangan.

"Dari sembilan bahan pokok itu, hanya beras yang lengkap pengaturannya karena program pengadaan beras untuk masyarakat kurang

...

Berita Lainnya