Amnesti Pajak Mendorong Cadangan Devisa

Kepala Ekonom SKHA Institute for Global Competitiveness, Eric Sugandi, mengatakan perolehan dana repatriasi dari program amnesti pajak mendorong kenaikan cadangan devisa pada Maret lalu yang mencapai US$ 121,8 miliar. Eric optimistis cadangan devisa akan terus meningkat. "Walaupun peningkatannya tidak setinggi sebelumnya, karena tidak ada lagi arus dana masuk dari amnesti pajak," kata dia kepada Tempo, akhir pekan lalu.

Senin, 10 April 2017

JAKARTA - Kepala Ekonom SKHA Institute for Global Competitiveness, Eric Sugandi, mengatakan perolehan dana repatriasi dari program amnesti pajak mendorong kenaikan cadangan devisa pada Maret lalu yang mencapai US$ 121,8 miliar. Eric optimistis cadangan devisa akan terus meningkat. "Walaupun peningkatannya tidak setinggi sebelumnya, karena tidak ada lagi arus dana masuk dari amnesti pajak," kata dia kepada Tempo, akhir pekan lalu.

Eric memperkirak

...

Berita Lainnya