Kepercayaan Konsumen Terendah

Kepercayaan konsumen pada April turun 1,2 persen dibanding Maret atau menjadi 89,1.

Kamis, 26 Mei 2005

JAKARTA -- Kepercayaan konsumen pada April turun 1,2 persen dibanding Maret atau menjadi 89,1. "Ini indeks paling rendah dalam dua tahun terakhir," kata analis Danareksa Research Institute Stefanus Susanto kemarin.Pelemahan dipicu oleh naiknya harga bahan bakar minyak Maret lalu. Meski begitu, tingkat harapan masyarakat masih bertahan di posisi 102,7. Artinya masyarakat yang optimistis ekonomi bisa membaik lebih banyak sedikit dibanding yang pesimi...

Berita Lainnya