Mendag: Cabai Rawit Merah Gagal Panen

Produksi di sejumlah daerah turun.

Selasa, 10 Januari 2017

JAKARTA - Pemerintah mengakui terjadi kegagalan panen cabai rawit merah yang membuat harga melonjak. Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita mengatakan produksi komoditas jenis ini menurun. "Kami meminta penjelasan dari Kementerian Pertanian. Ada penurunan produksi cabai rawit merah di berbagai daerah karena busuknya cukup banyak. Jadi kalau mau dibilang gagal panen, memang gagal panen," kata dia, di Kementerian Perdagangan, Jakarta, kemarin.

Enggar

...

Berita Lainnya