Pemerintah Tawarkan Skema Tarif Listrik Desa

Salah satu alternatif adalah mensubsidi langsung masyarakat pengguna daya 450 VA.

Kamis, 1 Desember 2016

JAKARTA - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral menawarkan kepada swasta tiga skema tarif listrik yang akan diberlakukan di 2.500 desa. Pemerintah mengundang investor untuk memasok setrum bagi ribuan desa yang belum tergarap oleh Perusahaan Listrik Negara (PLN) tersebut.

Direktur Jenderal Ketenagalistrikan, Jarman, menjelaskan, salah satu skema yang dimaksudkan adalah mensubsidi masyarakat kelompok pengguna daya 450 volt ampere (VA). "Satu,

...

Berita Lainnya