Bombardier Kurangi Pengiriman CSeries

MONTREAL - Produsen pesawat asal Kanada, Bombardier Incorporated, memangkas rencana pengiriman pesawat terbaru mereka, CSeries, kepada maskapai pemesan. Dari 15 unit pesawat yang seharusnya dikirim pada tahun ini, Bombardier menyatakan hanya sanggup mengirim tujuh unit. Penurunan angka produksi ini disebabkan oleh tertundanya pengiriman mesin jet dari Pratt & Whitney.

Presiden Pesawat Komersial Bombardier, Frad Cromer, mengatakan, meski pengiriman itu tertunda, perusahaan tetap optimistis target pembuatan 90-120 unit pesawat per tahun pada 2020 bisa tercapai. "Kami yakin lini produksi kami sanggup mencapai target itu," ujar dia, dalam pernyataan resmi, Selasa lalu.

Kamis, 8 September 2016

MONTREAL - Produsen pesawat asal Kanada, Bombardier Incorporated, memangkas rencana pengiriman pesawat terbaru mereka, CSeries, kepada maskapai pemesan. Dari 15 unit pesawat yang seharusnya dikirim pada tahun ini, Bombardier menyatakan hanya sanggup mengirim tujuh unit. Penurunan angka produksi ini disebabkan oleh tertundanya pengiriman mesin jet dari Pratt & Whitney.

Presiden Pesawat Komersial Bombardier, Frad Cromer, mengatakan, meski pengir

...

Berita Lainnya