Aneka Masalah Izin Tambang

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mengidentifikasi, tumpang-tindih lahan merupakan masalah terbanyak dalam menertibkan izin tambang.

Selasa, 26 Juli 2016

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral mengidentifikasi, tumpang-tindih lahan merupakan masalah terbanyak dalam menertibkan izin tambang. Salah satunya adalah saling-silang izin wilayah tambang milik India Metals and Ferro Alloys Limited (IMFA), yang diadukan ke Badan Arbitrase Internasional. Kementerian Energi punya sisa waktu sampai akhir tahun ini saja untuk membereskan perizinan tambang di seluruh Indonesia agar berstatus clean and clear.

...

Berita Lainnya