Cadangan Minyak Strategis Dialokasikan 1,6 Juta Barel

Pemerintah hanya mengalokasikan Rp 800 miliar dalam anggaran tahun ini.

Jumat, 22 Juli 2016

JAKARTA - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral berencana membeli minyak mentah untuk cadangan penyangga sebesar 1,6 juta barel. Pengadaan akan dilakukan setelah payung hukum berupa peraturan presiden terbit. "Dewan Energi Nasional akan menyusun rancangan peraturan presiden cadangan energi. Drafnya sedang dibahas. Mudah-mudahan dalam satu atau dua bulan bisa terlaksana," ujar Menteri Energi Sudirman Said, seusai rapat koordinasi bersama anggot

...

Berita Lainnya