Harga Pangan Picu Inflasi Juni

Kepala Badan Pusat Statistik Suryamin mengatakan inflasi Juni 2016 sebesar 0,66 persen. Kenaikan harga komoditas menjadi penyebabnya. Selain itu, kenaikan tarif angkutan udara menyumbang andil besar terhadap inflasi. "Tarif angkutan udara yang naik hingga 8,27 persen menyumbang andil 0,08 persen terhadap inflasi," ujarnya, kemarin.

Sabtu, 2 Juli 2016

JAKARTA - Kepala Badan Pusat Statistik Suryamin mengatakan inflasi Juni 2016 sebesar 0,66 persen. Kenaikan harga komoditas menjadi penyebabnya. Selain itu, kenaikan tarif angkutan udara menyumbang andil besar terhadap inflasi. "Tarif angkutan udara yang naik hingga 8,27 persen menyumbang andil 0,08 persen terhadap inflasi," ujarnya, kemarin.

Menurut Suryamin, kenaikan harga terjadi di 38 dari 82 kota tempat survei Indeks Harga Konsumen. Komoditas

...

Berita Lainnya