Inflasi Terkerek Harga Bahan Pokok

Pemerintah diminta merapikan tata niaga di dalam negeri.

Selasa, 2 Februari 2016

JAKARTA - Kenaikan harga sejumlah bahan kebutuhan pokok menjadi penyebab utama inflasi pada Januari. Badan Pusat Statistik (BPS) merilis tingkat inflasi tahun kalender Januari 2016 sebesar 0,51 persen. Sedangkan tingkat inflasi tahun ke tahun (Januari 2016 terhadap Januari 2015) sebesar 4,14 persen.

Kepala BPS Suryamin menjelaskan, inflasi terjadi karena adanya kenaikan harga yang ditunjukkan oleh peningkatan sebagian besar indeks kelompok penge

...

Berita Lainnya