PPI Antisipasi Bila Tak Mendapat PMN

Direktur Utama PT Perusahaan Perdagangan Indonesia (Persero), Dayu Padmara Rengganis, menyatakan bakal mengubah strategi dalam menstabilkan harga gula nasional. Hal ini untuk mengantisipasi penangguhan penyertaan modal negara (PMN) kepada perusahaannya pada tahun depan.

Senin, 2 November 2015

JAKARTA - Direktur Utama PT Perusahaan Perdagangan Indonesia (Persero), Dayu Padmara Rengganis, menyatakan bakal mengubah strategi dalam menstabilkan harga gula nasional. Hal ini untuk mengantisipasi penangguhan penyertaan modal negara (PMN) kepada perusahaannya pada tahun depan.

Dayu mengungkapkan, sebelumnya pihaknya sudah mengantisipasi bila suntikan modal dari negara itu tak jadi dikucurkan pada 2016. "Karena itu, dalam penyusunan RKAP (renc

...

Berita Lainnya