Pemerintah Disarankan Tolak Ajakan Bergabung ke Zona TPP

JAKARTA - Pengamat ekonomi yang juga mantan Wakil Menteri Perdagangan RI, Bayu Krisnamurthi, menyarankan agar pemerintah tak usah menanggapi ajakan Amerika Serikat untuk bergabung dalam perjanjian perdagangan Trans Pacific Partnership (TPP). Zona perdagangan yang diinisiasi Amerika itu bersaing dengan Jalur Sutra yang dikampanyekan Cina.

Selasa, 26 Mei 2015

JAKARTA - Pengamat ekonomi yang juga mantan Wakil Menteri Perdagangan RI, Bayu Krisnamurthi, menyarankan agar pemerintah tak usah menanggapi ajakan Amerika Serikat untuk bergabung dalam perjanjian perdagangan Trans Pacific Partnership (TPP). Zona perdagangan yang diinisiasi Amerika itu bersaing dengan Jalur Sutra yang dikampanyekan Cina.

Menurut Bayu, Indonesia lebih baik berfokus pada forum kerja sama multilateral, seperti Masyarakat Ekonomi AS

...

Berita Lainnya