IMF Pangkas Pertumbuhan, Pasar Keuangan Terancam

Kadin memprediksi pertumbuhan ekonomi tahun ini hanya berkisar 5,2 - 5,5 persen.

Jumat, 23 Januari 2015

JAKARTA - Dana Moneter Internasional (IMF) Selasa lalu waktu setempat kembali memangkas proyeksi pertumbuhan ekonomi global tahun ini menjadi 3,5 persen dari 3,8 persen yang dirilis pada Oktober 2014.

IMF menurunkan estimasi pertumbuhan global itu antara lain karena perlambatan di sejumlah negara zona Eropa, Cina, dan sejumlah negara berkembang masih berlanjut. Pertumbuhan ekonomi di negara berkembang jauh lebih lambat ketimbang sebelum terjad

...

Berita Lainnya