Ekonomi Cina Terlambat dalam Lima Tahun

Target pertumbuhan tahun ini terancam tak tercapai.

Rabu, 22 Oktober 2014

JAKARTA - Pertumbuhan ekonomi Cina pada kuartal III 2014 tumbuh 7,3 persen dibanding periode yang sama tahun lalu. Level pertumbuhan itu merupakan yang terlambat dalam lima tahun terakhir. Catatan terendah, pada kuartal I 2009, ekonomi Cina tumbuh 6,6 persen. Biro Statistik Nasional Cina kemarin menyatakan perlambatan itu seiring dengan perlambatan ekonomi global.

"Meskipun ekonomi melambat pada kuartal III, angka tenaga kerja dan inflasi kami d

...

Berita Lainnya