Angka Pengangguran Amerika Turun ke Tingkat Terendah

WASHINGTON - Pemerintah Amerika Serikat berhasil menurunkan angka pengangguran menjadi di bawah 5 persen, terendah sejak Juli 2008, yang mencapai 6 persen. Berdasarkan data yang dirilis Departemen Tenaga Kerja AS, tingkat pengangguran pada September lalu tercatat mencapai 5,9 persen, lebih rendah ketimbang pada bulan sebelumnya (6,1 persen).

Keberhasilan pemerintah Barack Obama menekan angka pengangguran dengan menambah lapangan pekerjaan menunjukkan pertumbuhan ekonomi yang semakin membaik. Departemen Tenaga Kerja menyebutkan ada penambahan sekitar 248 ribu lapangan pekerjaan baru pada sektor pertanian. Fakta ini di atas perkiraan ekonom yang terangkum dalam data kompilasi MarketWatch, yakni 220 ribu pekerjaan.

Selasa, 7 Oktober 2014

WASHINGTON - Pemerintah Amerika Serikat berhasil menurunkan angka pengangguran menjadi di bawah 5 persen, terendah sejak Juli 2008, yang mencapai 6 persen. Berdasarkan data yang dirilis Departemen Tenaga Kerja AS, tingkat pengangguran pada September lalu tercatat mencapai 5,9 persen, lebih rendah ketimbang pada bulan sebelumnya (6,1 persen).

Keberhasilan pemerintah Barack Obama menekan angka pengangguran dengan menambah lapangan pekerjaan menun

...

Berita Lainnya