Investor Lokal Dorong IHSG

JAKARTA - Indeks harga saham gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia menguat 27,4 poin (0,53 persen) ke level 5.201,4 pada perdagangan kemarin. Saham yang berpindah tangan mencapai 5,2 miliar lembar saham senilai Rp 5,1 triliun. Asing masih mencatat penjualan bersih Rp 550 miliar.

Analis dari PT Investa Saran Mandiri, John Vetter, mengatakan kenaikan indeks dipicu oleh aksi beli pelaku pasar lokal terhadap saham-saham pilihan. "Sentimen positif dari bursa regional serta ekspektasi laju inflasi September yang rendah membuat pelaku pasar percaya diri membeli saham," katanya, kemarin.

Jumat, 26 September 2014

JAKARTA - Indeks harga saham gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia menguat 27,4 poin (0,53 persen) ke level 5.201,4 pada perdagangan kemarin. Saham yang berpindah tangan mencapai 5,2 miliar lembar saham senilai Rp 5,1 triliun. Asing masih mencatat penjualan bersih Rp 550 miliar.

Analis dari PT Investa Saran Mandiri, John Vetter, mengatakan kenaikan indeks dipicu oleh aksi beli pelaku pasar lokal terhadap saham-saham pilihan. "Sentimen positif d

...

Berita Lainnya