BPS: Harga Barang Justru Turun pada Februari

Di saat orang menuduh kami mau bikin inflasi, tapi yang terjadi malah deflasi.

Rabu, 2 Maret 2005

Jakarta -- Harga barang pada Februari justru mengalami penurunan, kendati menjelang pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM). Kemarin, Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan bahwa pada Februari 2005 justru terjadi deflasi sebesar 0,17 persen. Kepala BPS Chairul Maksum mengatakan, hasil survei indeks harga konsumen menunjukkan dari 45 kota yang disurvei sebanyak 33 kota mengalami deflasi dan 12 kota mengalami inflasi. Chairul mengakui ...

Berita Lainnya