Peruri Diminta Masuki Bisnis di Luar Pencetakan Uang

JAKARTA - Transaksi dengan menggunakan uang tunai diperkirakan akan semakin berkurang seiring dengan perkembangan transaksi non-tunai yang semakin pesat. Karena itu, menurut pengamat badan usaha milik negara, Said Didu, Perusahaan Umum Percetakan Uang Republik Indonesia (Perum Peruri) harus menyiapkan diri untuk menggeluti bisnis selain pencetakan uang.

Jumat, 1 Agustus 2014

JAKARTA - Transaksi dengan menggunakan uang tunai diperkirakan akan semakin berkurang seiring dengan perkembangan transaksi non-tunai yang semakin pesat. Karena itu, menurut pengamat badan usaha milik negara, Said Didu, Perusahaan Umum Percetakan Uang Republik Indonesia (Perum Peruri) harus menyiapkan diri untuk menggeluti bisnis selain pencetakan uang.

Meski transaksi non-tunai belum sepenuhnya akan diterapkan, tutur Said, Perum Peruri harus b

...

Berita Lainnya