Euforia Pemilu Berakhir, Indeks Kembali Tertekan

Pergerakan indeks juga dipengaruhi oleh faktor eksternal.

Sabtu, 12 Juli 2014

JAKARTA - Seiring dengan euforia pemilihan umum presiden (pilpres) yang mulai berakhir, laju penguatan indeks saham gabungan (IHSG) kembali berbalik arah. Pada penutupan perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) kemarin, indeks terkoreksi 65,411 poin atau 1,283 persen ke posisi 5.032,599. Pada penutupan sesi pertama, indeks sempat anjlok 85 poin ke level 5.013,45. Padahal, pada hari sebelumnya, IHSG menguat signifikan, 73,298 poin ke posisi 5.0

...

Berita Lainnya