Bank Indonesia Yakin Rasio Utang Membaik

Pemerintah akan mengoptimalkan pemanfaatan utang untuk kegiatan produktif.

Kamis, 10 Juli 2014

JAKARTA - Gubernur Bank Indonesia Agus Martowardojo yakin kondisi utang luar negeri saat ini lebih terukur dan terkendali, dan bakal membaik pada 2015. "Apalagi pada 2015 ekonomi dunia dan Indonesia menunjukkan kondisi terbaik, sehingga debt service ratio akan menjadi lebih baik," katanya seusai pencoblosan pemilihan presiden kemarin, di Jakarta.

Agus menjelaskan, utang luar negeri tahun lalu sempat tinggi pada kuartal keempat, tapi rasio utang me

...

Berita Lainnya