BPS Pesimistis Jumlah Penduduk Miskin Turun Signifikan

JAKARTA -- Kepala Badan Pusat Statistik Suryamin pesimistis angka penduduk miskin di Indonesia bisa diturunkan secara drastis. "Kecuali ada perlakuan khusus," katanya di kantornya kemarin. Kondisi inilah yang membuat pemerintah masih menggunakan bantuan sosial sebagai pilihan.

Rabu, 2 Juli 2014

JAKARTA -- Kepala Badan Pusat Statistik Suryamin pesimistis angka penduduk miskin di Indonesia bisa diturunkan secara drastis. "Kecuali ada perlakuan khusus," katanya di kantornya kemarin. Kondisi inilah yang membuat pemerintah masih menggunakan bantuan sosial sebagai pilihan.

Meski sulit diturunkan secara signifikan, angka penduduk miskin di Indonesia sejak Maret 2013 hingga Maret 2014 turun 0,11 persen. Sedangkan jika dihitung sejak September 2

...

Berita Lainnya