Importir Beras Klorin Akan Dicabut

JAKARTA - Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri, Bachrul Chairi, akan mencabut izin importir yang mendatangkan beras Vietnam. Keputusan itu diambil bila beras impor tersebut terbukti mengandung klorin. Kementerian Perdagangan masih menunggu hasil penyelidikan dari Direktorat Bea dan Cukai. "Jika memang terbukti melanggar, maka kami akan cabut izin impornya," kata Bachrul saat dihubungi Tempo, kemarin.

Selasa, 11 Maret 2014

JAKARTA - Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri, Bachrul Chairi, akan mencabut izin importir yang mendatangkan beras Vietnam. Keputusan itu diambil bila beras impor tersebut terbukti mengandung klorin. Kementerian Perdagangan masih menunggu hasil penyelidikan dari Direktorat Bea dan Cukai. "Jika memang terbukti melanggar, maka kami akan cabut izin impornya," kata Bachrul saat dihubungi Tempo, kemarin.

Sumber Tempo di pabean menduga beras impor

...

Berita Lainnya