OJK Minta Bank Syariah Tekan Kredit Macet

JAKARTA - Kepala Departemen Perbankan Syariah Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Edy Setiadi meminta bank syariah menjaga rasio kredit bermasalah atau non-performing financing (NPF). Saat ini NPF bank syariah berada di kisaran 3 persen, atau lebih tinggi daripada rata-rata rasio kredit seret bank konvensional di sekitar 2 persen.

Jumat, 7 Maret 2014

JAKARTA - Kepala Departemen Perbankan Syariah Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Edy Setiadi meminta bank syariah menjaga rasio kredit bermasalah atau non-performing financing (NPF). Saat ini NPF bank syariah berada di kisaran 3 persen, atau lebih tinggi daripada rata-rata rasio kredit seret bank konvensional di sekitar 2 persen.

"Bila NPF mencapai angka yang tinggi, akan memberikan pengaruh terhadap kinerja perbankan," kata Edy seperti dikutip dari Ant

...

Berita Lainnya