Harga Cabai Naik Empat Kali Lipat

Pemerintah belum membuka opsi impor.

Sabtu, 1 Maret 2014

JAKARTA - Dampak ekonomi dari letusan Gunung Kelud di Kediri, Jawa Timur, dua pekan lalu masih terasa hingga kini. Salah satunya, yang paling signifikan, kenaikan harga cabai di berbagai daerah yang kian tak terkendali.

Berdasarkan pantauan di Jakarta, harga cabai rawit naik 400 persen dari Rp 20-22 ribu per kilogram menjadi Rp 70-85 ribu per kilogram. Menurut Sekretaris Jenderal Asosiasi Pedagang Pasar Indonesia (APPI), Ngadiran, kenaikan harg

...

Berita Lainnya