Investasi Rendah, Produksi Turun

SKK Migas yakin target 870 ribu barel per hari tercapai.

Kamis, 2 Januari 2014

JAKARTA - Sudah beberapa tahun ini produksi minyak bumi dan gas Indonesia tak sesuai dengan yang diharapkan. Misalnya, tahun lalu pemerintah mematok lifting minyak 840 ribu barel per hari dan gas 7.175 million metric British thermal unit (mmbtu) per hari. Faktanya, realisasi produksi per hari minyak hingga akhir tahun baru 826 ribu barel dan 6.981 mmbtu.

Kepala Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) Johannes

...

Berita Lainnya