Bisnis Transaksi Uang Elektronik Prospektif

Per Oktober, nilai transaksi mencapai Rp 245,2 miliar.

Selasa, 3 Desember 2013

JAKARTA - Bank Indonesia menilai bisnis transaksi uang elektronik tetap menarik di tengah kondisi perekonomian yang cenderung melambat. "Ini terlihat dari masyarakat, yang semakin aware dengan segala kemudahan transaksi non-tunai dengan menggunakan kartu," ujar juru bicara Bank Indonesia, Difi Johansyah, ketika dihubungi kemarin.

Saking menariknya bisnis kartu di Tanah Air, menurut Difi, banyak pelaku bisnis asing yang juga tertarik menggarap bis

...

Berita Lainnya