Subsidi BBM 2014 Tembus Rp 210,7 Triliun

DPR mendesak pemberlakuan distribusi tertutup.

Kamis, 26 September 2013

JAKARTA - Badan Anggaran Dewan Perwakilan Rakyat menyepakati belanja subsidi bahan bakar minyak sebesar Rp 210,7 triliun dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara 2014. Menurut Ketua Banggar DPR Ahmadi Noor Supit, anggaran tersebut dipatok untuk kuota BBM 48 juta kiloliter. "Jadi bisa disepakati," kata dia dalam rapat panitia kerja asumsi dasar anggaran di Gedung DPR, kemarin.

Anggaran subsidi BBM 2014 menggunakan patokan kurs Rp 10.500 per dol

...

Berita Lainnya