Maskapai Bebankan Biaya Avtur ke Konsumen

JAKARTA - PT Garuda Indonesia meminta pemerintah merevisi ketentuan tarif batas atas. Saat ini kenaikan harga avtur, yang sudah mencapai US$ 110 per barel, dibebankan kepada konsumen.

Rabu, 18 September 2013

JAKARTA - PT Garuda Indonesia meminta pemerintah merevisi ketentuan tarif batas atas. Saat ini kenaikan harga avtur, yang sudah mencapai US$ 110 per barel, dibebankan kepada konsumen.

"Akan mengkhawatirkan kalau batas atas tidak ditinjau," kata Direktur Operasi Garuda Indonesia Novianto Herupratomo kemarin.

Ia menjelaskan, sebagian besar maskapai Indonesia menerima pemasukan dalam rupiah, sementara pengeluarannya dalam dolar Amerika Serikat. Pad

...

Berita Lainnya