Peringkat Daya Saing Indonesia Naik

JAKARTA - World Economic Forum (WEF) melaporkan peringkat daya saing Indonesia dalam Global Competitiveness Index naik. Tahun lalu, Indonesia berada di peringkat 50, naik ke posisi 38 tahun ini dengan nilai 4,53. "Indonesia merupakan salah satu negara yang tingkat daya saingnya meningkat secara cepat dan dinamis di kawasan Asia-Pasifik," seperti dikutip dari siaran pers WEF kemarin.

Kamis, 5 September 2013

JAKARTA - World Economic Forum (WEF) melaporkan peringkat daya saing Indonesia dalam Global Competitiveness Index naik. Tahun lalu, Indonesia berada di peringkat 50, naik ke posisi 38 tahun ini dengan nilai 4,53. "Indonesia merupakan salah satu negara yang tingkat daya saingnya meningkat secara cepat dan dinamis di kawasan Asia-Pasifik," seperti dikutip dari siaran pers WEF kemarin.

Kenaikan sebanyak 12 peringkat ini terjadi setelah tiga tahun te

...

Berita Lainnya