Praktek Pungli di Pelabuhan Masih Marak

Ada indikasi penyelewengan oleh oknum Bea dan Cukai.

Sabtu, 6 Juli 2013

JAKARTA -- Komisioner Ombudsman Bidang Penyelesaian Laporan, Petrus Beda Peduli, menyatakan pihaknya menemukan dugaan praktek pungutan liar (pungli) yang dilakukan oknum pegawai Direktorat Jenderal Bea dan Cukai di Pelabuhan Tanjung Priok. Pungutan liar tersebut dilakukan pada saat proses izin keluar-masuk peti kemas di pelabuhan.

Menurut Petrus, praktek pungutan liar tersebut terungkap pada saat dilakukan inspeksi mendadak terkait dengan dwell

...

Berita Lainnya