BI: Redenominasi Efisienkan Perdagangan

JAKARTA - Deputi Gubernur Bank Indonesia Halim Alamsyah mengatakan Indonesia perlu melakukan redenominasi agar bisa membuat nilai tukar rupiah ini menjadi setara dengan kurs negara lain. Dengan begitu, aktivitas perdagangan menjadi lebih efisien.

Jumat, 24 Mei 2013

JAKARTA - Deputi Gubernur Bank Indonesia Halim Alamsyah mengatakan Indonesia perlu melakukan redenominasi agar bisa membuat nilai tukar rupiah ini menjadi setara dengan kurs negara lain. Dengan begitu, aktivitas perdagangan menjadi lebih efisien.

Halim mencontohkan, saat ini US$ 1 setara dengan Rp 9.720. Setelah redenominasi, nilai kurs US$ 1 hanya setara dengan Rp 9,7. "Ini tidak untuk menguatkan nilai rupiah, tapi efisiensi. Hal ini sangat pent

...

Berita Lainnya