Harga Turun, Produksi Karet Terus Dikurangi

Peremajaan pohon mendongkrak kualitas karet.

Jumat, 10 Mei 2013

JAKARTA - Wakil Menteri Pertanian Rusman Heriawan mengatakan terus menurunkan produksi dan ekspor karet lantaran harga komoditas itu terus anjlok dalam beberapa bulan terakhir. Sembari melonggarkan produksi, pemerintah mencanangkan program peremajaan pohon karet guna mendongkrak produktivitas di waktu mendatang, setelah harga kembali naik. "Agenda ini masuk program gerakan nasional karet," kata dia di Jakarta Convention Center, kemarin.

Dalam perd

...

Berita Lainnya