Kebijakan Referensi Kurs Segera Dirilis

JAKARTA - Bank Indonesia segera merilis kebijakan yang melandasi pembentukan referensi kurs baru di pasar domestik. Referensi baru itu diklaim mencerminkan kurs riil hasil transaksi rupiah dan dolar AS di pasar spot domestik. "Dengan membentuk referensi nilai tukar dalam negeri seperti ini, NDF (non-deliverable forwards) di luar negeri jadi tidak kredibel," kata Asisten Gubernur, Perry Warjiyo, setelah menjalani uji kelayakan dan kepatutan untuk menjadi Dewan Gubernur BI, di kompleks parlemen, Senayan, kemarin.

Jumat, 15 Maret 2013

JAKARTA - Bank Indonesia segera merilis kebijakan yang melandasi pembentukan referensi kurs baru di pasar domestik. Referensi baru itu diklaim mencerminkan kurs riil hasil transaksi rupiah dan dolar AS di pasar spot domestik. "Dengan membentuk referensi nilai tukar dalam negeri seperti ini, NDF (non-deliverable forwards) di luar negeri jadi tidak kredibel," kata Asisten Gubernur, Perry Warjiyo, setelah menjalani uji kelayakan dan kepatutan untuk me

...

Berita Lainnya