Pemerintah Harus Dukung Kebijakan BI Rate

JAKARTA - Pengamat ekonomi dari Institute Development of Economy and Financial, Ahmad Erani Yustika, mengatakan pemerintah harus mendukung kebijakan Bank Indonesia mempertahankan suku bunga patokan (BI Rate) sebesar 5,75 persen. "Karena sampai akhir tahun diperkirakan masih ada tekanan pada nilai tukar rupiah," kata dia kemarin.

Jumat, 8 Maret 2013

JAKARTA - Pengamat ekonomi dari Institute Development of Economy and Financial, Ahmad Erani Yustika, mengatakan pemerintah harus mendukung kebijakan Bank Indonesia mempertahankan suku bunga patokan (BI Rate) sebesar 5,75 persen. "Karena sampai akhir tahun diperkirakan masih ada tekanan pada nilai tukar rupiah," kata dia kemarin.

Langkah yang bisa dilakukan pemerintah adalah dengan menjaga momentum investasi, mempertahankan konsumsi rumah tangga,

...

Berita Lainnya