Harga Makanan dan Minuman Naik 10 persen

Idealnya, kenaikan harga tidak melebihi laju inflasi.

Selasa, 5 Februari 2013

JAKARTA - Harga beberapa produk makanan dan minuman mulai merangkak naik sekitar 10 persen sepanjang Februari. Kenaikan harga ini mayoritas terjadi pada produk dalam kemasan, seperti minuman, sayur-mayur, mi instan, roti, dan biskuit. "Ongkos pengemasan juga naik sehingga memicu kenaikan harga," kata Ketua Umum Gabungan Pengusaha Makanan dan Minuman Indonesia Adhi Lukman kepada Tempo kemarin.

Kenaikan harga pada produk makanan dan minuman paling

...

Berita Lainnya