Malaysia Kaji Kebutuhan Pekerja Asing

KUALA LUMPUR - Pemerintah Malaysia sedang mengkaji kebutuhan tenaga kerja asing di negara itu. Menteri Tenaga Kerja Malaysia Datuk Seri Dr S. Subramaniam menyatakan pemerintah sedang mengimplementasikan kebijakan kenaikan upah minimum karena ingin memberi kesempatan lebih besar bagi pekerja lokal. "Kami telah membentuk komite khusus guna mengkaji mana yang butuh dan tidak butuh penyesuaian upah sesuai dengan kebijakan yang baru," ujarnya seperti dikutip The New Strait Times, kemarin.

Jumat, 18 Januari 2013

KUALA LUMPUR - Pemerintah Malaysia sedang mengkaji kebutuhan tenaga kerja asing di negara itu. Menteri Tenaga Kerja Malaysia Datuk Seri Dr S. Subramaniam menyatakan pemerintah sedang mengimplementasikan kebijakan kenaikan upah minimum karena ingin memberi kesempatan lebih besar bagi pekerja lokal. "Kami telah membentuk komite khusus guna mengkaji mana yang butuh dan tidak butuh penyesuaian upah sesuai dengan kebijakan yang baru," ujarnya seperti di

...

Berita Lainnya