PT Pos Targetkan Pendapatan IPO Rp 1,5 Triliun

JAKARTA -- PT Pos Indonesia (Persero) memastikan akan mencatatkan saham di Bursa Efek Indonesia. Direktur Utama Pos Indonesia I Ketut Mardjana mengatakan, dari hasil penawaran saham perdana (initial public offering/IPO) ini ditargetkan Pos meraup dana sekitar Rp 1-1,5 triliun. "Kami akan melepas 20-30 persen saham ke publik," ujarnya kepada Tempo kemarin.

Jumat, 7 Desember 2012

JAKARTA -- PT Pos Indonesia (Persero) memastikan akan mencatatkan saham di Bursa Efek Indonesia. Direktur Utama Pos Indonesia I Ketut Mardjana mengatakan, dari hasil penawaran saham perdana (initial public offering/IPO) ini ditargetkan Pos meraup dana sekitar Rp 1-1,5 triliun. "Kami akan melepas 20-30 persen saham ke publik," ujarnya kepada Tempo kemarin.

Menurut Ketut, perseroan telah melakukan persiapan untuk memuluskan rencana masuk bursa, mula

...

Berita Lainnya