Timur Tengah Genjot Investasi di Asia Tenggara

Kuwait suntikkan dana sebesar US$ 300 juta.

Jumat, 19 Oktober 2012

KOTA KUWAIT -- Negara-negara makmur di kawasan Timur Tengah berencana meningkatkan volume perdagangan dan investasi di Asia Tenggara dan negara berkembang lainnya. Negara-negara pengekspor minyak pun berkomitmen membantu ketahanan energi di negara berkembang dengan menjaga stabilitas harga.

Dua hal tersebut menjadi poin penting yang disepakati dalam Konferensi Tingkat Tinggi Pertama Forum Dialog Kerja Sama Asia (Asia Cooperation Dialogue/ACD) di

...

Berita Lainnya