Yudhoyono Undang Investor Asing Danai Proyek US$ 500 Miliar

VLADIVOSTOK - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengajak investor asing untuk menanamkan modal dalam megaproyek senilai US$ 500 miliar atau Rp 4.782 triliun hingga 2025. Undangan tersebut dilontarkan oleh Yudhoyono di hadapan para petinggi perusahaan global dalam Konferensi Tingkat Tinggi Ekonomi Asia-Pasifik (APEC) di Kota Vladivostok, Rusia, kemarin. "Selama beberapa tahun mendatang, Indonesia akan mengembangkan proyek masif yang membutuhkan investasi asing dan domestik senilai US$ 500 miliar," kata Yudhoyono. Proyek yang telah diumumkan tahun lalu itu akan menggarap sektor infrastruktur, pangan, energi, dan ilmu pengetahuan serta teknologi.

Minggu, 9 September 2012

VLADIVOSTOK - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengajak investor asing untuk menanamkan modal dalam megaproyek senilai US$ 500 miliar atau Rp 4.782 triliun hingga 2025. Undangan tersebut dilontarkan oleh Yudhoyono di hadapan para petinggi perusahaan global dalam Konferensi Tingkat Tinggi Ekonomi Asia-Pasifik (APEC) di Kota Vladivostok, Rusia, kemarin. "Selama beberapa tahun mendatang, Indonesia akan mengembangkan proyek masif yang membutuhkan in

...

Berita Lainnya