Akibat Terlalu Sibuk Bahas Anggaran

Hampir 60 persen waktu tersita untuk membahas anggaran.

Selasa, 4 September 2012

Kuatnya peran Badan Anggaran dan DPR dalam penyusunan keuangan negara tertera dalam Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara.

Pasal 15 undang-undang tersebut menggarisbawahi bahwa anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) disetujui oleh Dewan Perwakilan Rakyat secara terperinci sampai kepada unit organisasi, fungsi, program kegiatan, dan jenis belanja.

Aturan inilah yang dipersoalkan Menteri Keuangan Agus Martowardojo. "Ka

...

Berita Lainnya